Diskusi Publik KOPMAS Menilik Keseriusan Pemerintah Memenuhi Hak Anak untuk Mendapatkan Makanan Bergizi
Jakarta, 25 Agustus 2021 – Diantara 10 hak dasar anak yang telah di ratifikasi melalui Konvensi Hak-Hak Anak, hak untuk mengkonsumsi makanan bergizi menjadi hak dasar yang harus dipenuhi. Hal itu mengemuka dalam diskusi publik yang diselenggarakan Koalisi Perlindungan Kesehatan Masyarakat (KOPMAS) secara virtual pada Rabu, 25 Agustus 2021. Ketua Bidang Pengaduan KOPMAS Rusmarni […]