Bersama Mitra Koalisi Perlindungan Kesehatan Masyarakat (KOPMAS ) Hadir Pada Peringatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2021
Kami dari Kopmas dan mitra kerja & advokasi Kopmas hadir pada peringatan Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2021 di RSJSH. RSJ Dr Soeharto Heerdjan atau yang disingkat RSJSH, Grogol, Jakarta Barat. Peringatan Hari Kesehatan Jiwa 2021 dilakukan Acara di Pendampingan Psikososial Anak Terdampak Covid-19 dengan dihadiri oleh puluhan anak-anak yang menjadi yatim, piatu, atau yatim piatu […]